Informasi › Berita
-
Badung Pantau Pasokan Elpiji 3 Kg
Admin
Selasa, 7 Januari 2014 09:13 WITA | 957 kali dibaca
Distributor yang di pantau diantaranya PT. Cahaya Lentera Sakti yang berlokasi di Desa Gerih Kecamatan Abiansemal, PT. Tri Gasari Mandiri yang berlokasi di Jalan Raya Mengwi Tani, Kecamatan Mengwi, PT. Indo Bali Gas yang berlokasi di Kerobokan Kaja, Kecamatan Kuta Utara. Dari ke tiga distributor tersebut terungkap bahwa permintaan elpiji 3 KG setelah kenaikan elpiji 12 KG cukup banyak yang mana permintaan tersebut tidak dapat dipenuhi oleh pihak distributor karena adanya pembatasan melalui kuota yang diberlakukan oleh pihak PERTAMINA. Sementara itu penanggung jawab dari PT. Tri Gasari Mandiri, I Made Ardana mengungkapkan bahwa pihaknya diberikan kuota perhari oleh PERTAMINA sebanyak 1.120 elpiji 3 Kg. “Semuanya habis dalam sehari, jadi tidak ada indikasi kami untuk melakukan penimbunan elpiji 3 Kg, “pungkasnya.Disamping melakukan pengawasan di tingkat distributor tim terkait, tim juga melakukan pemantauan di beberapa pedagang yang menjual elpiji sepanjang jalan Kerobokan ditemui pedagang yang masih memiliki stok elpiji 3 KG hanya satu pedagang yang kehabisan stok yang dimungkinkan karena adanya konsumen elpiji 12 Kg beralih ke elpiji 3 Kg.Dari pemantauan dan pengawasan di tingkat distribusi dan beberapa pedagang tersebut dapat diambil kesimpulan bahwa stok elpiji 3 Kg di Kabupaten Badung masih aman, tidak adanya indikasi penimbunan elpiji 3 Kg serta tidak ditemuinya adanya pengoplosan elpiji
Bagikan
Admin Web Badung
Merawat Bumi Lindungi Sumber Air, Giri Prasta Tana...
- 15 jam yang lalu
Admin Web Badung
Wabup. Suiasa Tinjau Kesiapan TPS di Badung Harap...
- 16 jam yang lalu
Admin Web Badung
Exit Meeting Audit LPD Tahun 2024, Bupati Giri Pra...
- 16 jam yang lalu
Admin Web Badung
Bupati Giri Prasta Serahkan Sertifikat Kesehatan K...
- 16 jam yang lalu
Admin Web Badung
Apel Pergeseran Pasukan Operasi Mantap Praja Agung...
- 16 jam yang lalu
-
Pengumuman Penetapan Lulus Administrasi Seleksi Direksi Perusahaan Umum Daerah Pasar Dan Pangan Mangu Giri Sedana Kabupaten Badung
Senin, 11 Desember 2023 09:11 WITA -
Pengumuman Pendaftaran Seleksi Direksi Perusahaan Umum Daerah Pasar dan Pangan Mangu Giri Sedana Kabupaten Badung
Selasa, 21 November 2023 14:20 WITA -
Persyaratan Pendaftaran Seleksi Direksi Perusahaan Umum Daerah Pasar dan Pangan Mangu Giri Sedana Kabupaten Badung
Selasa, 21 November 2023 14:20 WITA -
PERUBAHAN JADWAL SELEKSI PENGADAAN PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA KABUPATEN BADUNG TAHUN 2023
Senin, 2 Oktober 2023 12:15 WITA